Artikel

 

Biografi KH. A. Rifa’i Romly Mojoagung, Jombang

KH. A. Rifa’i Romly adalah sosok yang sangat bersahaja, memandang hidup apa adanya sehingga terkesan tanpa beban. Kalau berceramah kerap kali menggunakan bahasa yang elementer dan akrab dengan bahasa harian orang-orang Jawa Timur, karenanya mudah dipahami mulai dari jamaah Tarekat Qodiriyah Wa Naqsyabandiyah maupun santri-santri Darul Ulum.

Fakta R.A. Kartini Terinspirasi Karya Mbah Sholeh Darat

Adalah fakta sejarah, bahwa R.A. Kartini adalah sosok yang mengusulkan ditulisnya tafsir Al-Qur'an berbahasa daerah pertama di Nusantara oleh sang guru dari gurunya ulama Nusantara, KH. Sholeh Darat.

Biografi KH. (Mama Cibaduyut), Muasis Pesantren ar-Rasyid Cibaduyut

Syekh Kyai Haji Raden Muhammad Zarkasyi, dikenal sebagai Mama Eyang Cibaduyut. Beliau putra dari KH. Rd. Muhammad Ali atau Mama Antapani. Mama Eyang Cibaduyut, lahir 16 Syawal 1285 H/1864

Biografi KH. Nurcholis Misbah, Muasis Pesantren Modern al-Amanah Sidoarjo

KH. Nurcholis Misbah atau lebih dikenal dengan panggilan “Cak Nur” lahir pada tanggal 15 Agustus 1959 di Sumbersari, Kediri. Ayahnya bernama Misbah. Awalnya nama beliau hanya Nurcholis yang artinya cahaya yang bersih.

Tahun 680-683 M: Jejak Peradaban Dunia di Masa Khalifah Kedua Bani Umayyah

Periode tahun 680-683 M merupakan rentang waktu yang sangat menarik untuk dipelajari lebih lanjut, terutama dalam konteks sejarah peradaban Islam dan dunia pada masa itu.

Ziarah di Makam KH. Achmad Damanhuri Ya’qub, Pendiri Pesantren Darussalam Subah, Batang

KH. Achmad Damanhuri Ya’qub terlahir dengan nama Achmad Dzahabi di Kemiri Barat pada tanggal 3 Juni 1938. Ayahnya bernama Ya’qub adalah seorang petani tembakau yang sangat ulet dan ibunya bernama Siti Habibah.

Ketika Takdir Bertemu Keajaiban: Kisah Inspiratif Fatimah dan Perubahan Abdul Hakim Murad

Kisah sederhana tentang kebijaksanaan dan keyakinan seorang wanita miskin telah menjadi cahaya yang membawa pandangan baru bagi seorang ateis yang skeptis

Budaya dan Identitas: Penelusuran Asal-usul Gelar 'Kyai Haji' di Tanah Air

Kyai dapat diartikan sebagai seseorang atau benda yang sangat dihormati dan disakralkan. Kyai bagi pemahaman Jawa adalah sebutan untuk "yang dituakan ataupun dihormati" baik berupa orang, ataupun barang.

Biografi Habib Ali bin Abdurrahman Al-Habsyi (Habib Ali Kwitang)

Habib Ali Kwitang Al-Habsy merupakan tokoh penting dalam jejaring habaib pada akhir abad ke-19 dan paruh pertama abad ke-20. Hampir seluruh jejaring habaib di Nusantara dan Haramain terkoneksi dengannya, bahkan beliau juga menghubungkan generasi sebelumnya dengan generasi setelahnya, juga antara ulama pribumi dan ulama hadrami.

Menampilkan 31 - 40 dari 13.134 Artikel